Selasa, 06 Desember 2011

SEMILOKA REPOSITORI INSTITUSI 1-2 AGUSTUS 2011 DI UKSW SALATIGA

FPPTI Jawa Tengah ingin bermakna bagi anggotanya. tekad ini dibuktikan dengan terselenggaranya kegiatan semiloka nasional mengenai REPOSITORI INSTITUSI. kegiatan yang dilaksanakan selama dua hari mulai tanggal 1-2 Agustus 2011  sebagai tuan rumah adalah Univ. Kristen Satya Wacana Salatiga.

Pembicara yang mengisi kegiatan ini antara lain Bapak Bambang Supriyono dari Perpusnas RI, Ibu Luki Wijayanti dari FPPTI Pusat, Bp. Aditya Nugraha dari UK Petra Surabaya, Bp. Sony Pawoko, M.TI dari Universitas Indonesia, Bpk. Okto dari UKSW, dan Ibu Widya dari UKSW.

kegiatan yang diikuti oleh lebih kurang 40 an peserta ini membekali peserta tentang pengelolaan repositori insituti di masing masing universitas, selain itu juga dibekali dengan sebuah software open source bernama D-Space.

Materi portal Garuda juga turut mengisi kegiatan workshop di hari kedua. para peserta workshop diberikan materi cara cara menjadi kontributor portal Garuda.

berikut adalah foto fotokegiatan





Tidak ada komentar:

Posting Komentar